More

    Tag: budaya

    Tampil di Penutupan PKA-8, Nabila Taqiyyah Trending Topik

    BANDA ACEH - Penampilan runner up Indonesian Idol 2023, Nabila Taqiyyah pada malam penutupan Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) ke-8 menjadi pembicaraan warganet. Cuitan dengan tanda pagar (Tagar) #NabilaAtPekanKebudayaanAceh trending topik di situs X (dulu namanya Twitter). Nabilla tampil pada malam penutupan yang digelar di Taman Sulthanah Safiatuddin Banda Aceh, Minggu, 12 November 2023, sekira pukul 21.50 WIB. Dara kelahiran Banda Aceh, 21 November 2005 ini...

    Nabila Meriahkan Penutupan PKA-8, Pengunjung Histeris

    BANDA ACEH - Runner up Indonesian Idol 2023 sesason 12, Nabila Taqqiyah, menghibur ribuan pengunjung pada malam penutupan (closing ceremony) Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) ke-8 di Taman Sulthanah Safiatuddin, Banda Aceh, Minggu, 12 November 2023. Mengawali penampilannya, Nabila membawakan lagu Aceh berjudul Saleum, Seulanga, dan dilanjutkan dengan Kuthiding. Nabila mulai tampil sekitar pukul 21.53 WIB, penonton yang sudah menunggunya tampak histeris menyambut perempuan kelahiran Banda...
    spot_img

    140 Pelaku Usaha Aceh Tawarkan Produk di Bisnis Matching PKA-8

    BANDA ACEH - Seratusan pelaku usaha dari sektor pariwisata, ekonomi kreatif, dan rempah Aceh mengikuti Aceh Tourism & Business Forum, bersama para pelaku usaha...

    Sampangan, Singgahan Pengantin yang Masih Dilestarikan Masyarakat Singkil

    BANDA ACEH - Bentuknya seperti kamar berukuran 3x2 meter. Pernak-pernik hiasan tampak menggantung di sekelilingnya. Corak kain warna-warni kian memperindah tempat itu. Masyarakat di...

    Disbudpar Gelar Rapat Persiapan PKA ke-8, Bahas Terkait Kesiapan Hotel

    BANDA ACEH - Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Aceh menggelar rapat yang membahas terkait persiapan kegiatan Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) ke-8, di Ruang Rapat...

    Rapai Uroeh Seni Tradisional Masyarakat yang Berasal dari Aceh Utara

    BANDA ACEH - Rapai adalah alat musik pukul yang berasal dari Aceh. Alat musik tradisional Aceh ini ditabuh menggunakan tangan kosong dan tidak menggunakan stik....

    Mengenal Rumoh Aceh, Asal Usul, Bagian-bagian hingga Keunikannya

    BANDA ACEH - Rumah Aceh atau Rumoh Aceh merupakan bentuk tempat kediaman orang Aceh tempo dulu yang sekarang hampir hilang, hanya tersisa di beberapa...

    Rangkaian Prosesi Upacara Pernikahan Adat di Aceh

    BANDA ACEH – Provinsi Aceh terdiri atas 23 kabupaten/kota. Dalam masyarakat Aceh, memiliki berbagai macam adat, baik yang tertulis maupun yang tidak tertulis.Adat adalah...

    Tari Guel Warisan Budaya Tak Benda Indonesia dari Tanah Gayo

    BANDA ACEH – Tari Guel merupakan tarian tradisional masyarakat dari Kabupaten Aceh Tengah. Kini tarian dari Tanah Gayo itu sudah mulai kembali eksis di...

    Beragam Lomba Permainan Rakyat Semarakkan PKA ke-8, Berikut Link Formulir Pendaftarannya

    BANDA ACEH – Beragam lomba permainan rakyat akan memeriahkan Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) ke-8 yang digelar pada Agustus 2023 di Banda Aceh. Permainan rakyat...